Tutorial Game Pou (Manipulasi Uang dan Koin) Agar Tidak Habis-Habis

Andro-POP – Bagi pecinta pecinta game santai mungkin sudah tidak asing dengan kata “Pou” yang merupakan game berjenis binatang peliharaan. Game pou adalah game mungil dengan interface yang mudah untuk dimainkan. Game ini lebih di gemari oleh para anak-anak yang gemar merawat hewan peliharaan di hp nya. Dan bisa juga menjadi latihan untuk kelak mereka bisa merawat binatang dengan baik.

Game ini mempunyai karakter layaknya Alien yang hampir menyerupai dengan kentang berbentuk segitiga (Bilamana warna aslinya tidak mengalami berubah). Karakter tersebut juga bisa bisa kita beri makan, kemudian dibersihkan (dimandikan), bermain / melaksanakan suatu aktivitas permainan, serta juga bisa tidur lho.

Pada Game Pou ini tersedia juga suatu game / mini games yang didalamnya tersedia app untuk mengumpulkan suatu koin serta koin itu bisa diperoleh untuk membeli kostum keren yang kamu inginkan, dekorasi, juga kamu bisa mendesign penataran permainan dengan cara memainkan “Mini Game” maupun dengan cara mencapai suatu prestasi yang bisa disebut juga Hight Score.

Game Pou Android
Game Pou Android on Play Store

Dan untuk kamu yang lagi nyari cara cheat game pou di Android. Disini admin akan ngasi tutorial cara agar game pout tidak kehabisan koin ataupun uang (Unlimited) yang artinya kamu bisa pake koin/uang tersebut untuk membeli apa saja yang kamu inginkan dalam game tersebut.

Main Game Pou Tanpa Khawatir Kehabisan Koin dan Uang

  • Pertama kamu harus sudah memiliki game pou versi mod yang bisa kamu dapatkan DISINI
  • Game pou mod tersebut memiliki size sebesar 15MB saja
  • Silahkan download dan simpan dulu di Android kalian
  • Game Pou yang official pastikan sudah terinstall di Android anda dulu, kalau belum silahkan download di Play Store
  • Jika sudah terinstall, silahkan kalian hapus game pou official tadi yang bisa anda temukan di Setelan > Aplikasi
  • Jika sudah, nah sekarang saatnya untuk menginstall game pou versi mod
  • Dan kini kalian dapat memainkan game pou tanpa khawatir harus kehabisan uang dan koin
Simak juga 👉  10 Game Android Ringan dengan Ukuran Kecil dan GamePlay yang Seru

Tips Game Lainnya:

Game pou lebih dominan di mainkan oleh anak-anak. Karena game tersebut mudah untuk dimainkan dan juga memiliki karakter yang lucu dengan suara yang imut. Jika kamu mau cari game yang lucu lainnya, kamu bisa mencarinya di blog ini. Selamat bermain 😀