Custom ROM MysticOS 6 For Xiaomi Redmi Note 3G

Andro-POP – Pengguna Xiaomi Redmi Note 3G pasti sangat menikmati atas tampilan yang dimiliki smartphone tersebut. Dengan material design alam Xiaomi yang memang sangatlah keren dan mampu menarik perhatian para pecinta gadget dunia.

Namun apa jadinya bila tampilan yang sama dan monoton terus kita nikmati setiap hari? pasti kita akan merasa bosan bukan?

Nah disini www.andro-pop.com akan berbagi gratis custom rom untuk Xiaomi Redmi Note 3G yang menurut admin sangatlah keren dan bagus. Custom ROM ini di namai MysticOS 6 yang mana di dalamnya kita bisa meraskan fitur material design ala Android one dan nexus.

Belum berhenti disitu saja akan tetapi custom rom ini juga sudah mengusung fitur Android M. Jadi bagi kalian para pengguna Xiaomi Redmi Note 3G yang ingin menikmati manisnya Android Marsmallow silahkan install custom rom ini.

Review Custom ROM MysticOS 6 For Xiaomi Redmi Note 3G :

  • Ukuran dari mysticOS memiliki size tak lebih dari 300MB, dan dibekali dengan kemampuan yang baik serta juga stabil.
  • Cusrom ini dipadukan dengan material design yang memukau.
  • Semua Bug semacam Wifi, bluetooth, GPS, Hotspot, OTG berlangsung baik (tidak ada bug tersebut). Tak hanya itu, hasil Benchmark dari software AnTuTu merupakan 32K serta Nenamark2 merupakan 61,6Fps.
  • Hasil dari kamera keren.
  • Kemampuan baterai juga berawet, sebab system yang berlangsung stabil sehingga sedikit membuat lebih hemat.
  • Untuk kelebihan lainnya silahkan anda rasakan sendiri.

Screenshoot :

 

 

 

Cara Install Custom ROM Xiaomi Redmi Note

Pertama silahkan download bahannya di bawah ini.

Simak juga 👉  Cara Update Manual Lenovo A7000 (Firmware v144) Tanpa PC

Langkah-Langkah :

  1. Pastikan sebelumnya kalian sudah me-root xiaomi kalian dan sudah terdapat TWRP versi terakhir seperti di atas.
  2. Unduh ROM yang sudah disediakan lalu taruh didalam memory internal/eksternal perangkat (biarkan di luar folder).
  3. Sekarang reboot perangkat ke Mode Recovery. Caranya masuk ke opsi updater > tekan tombol menu > disana akan terdapat pilihan “reboot in recovery”. Bisa juga masuk ke mode recovery dengan matikan perangkat lalu nyalakan kembali sembari menahan tombol “volume up + power” secara bersamaan.
  4. Setelah masuk ke mode recovery, bisa kalian backup dahulu. Jika sudah, pilih “select install zip” dan pilih rom yang tadi.
  5. Tunggu sampai selesai, jika sudah selesai perangkat akan reboot dan lihat hasilnya.

Dengan menggunakan Custom ROM MysticOS 6 For Xiaomi Redmi Note 3G ini mungkin kamu tidak akan menemukan yang se keren ini sebelumnya, buruan cobain deh pokoknya keren banget.