Aplikasi Kompres Video

5 Aplikasi Kompres Video di Android Maksimal Hasil Tetap Bagus

Andro-POP – Apa saja aplikasi kompres video terbaik? Bagi anda yang menyukai dunia videografi tentunnya membutuhkan berbagai aplikasi yang digunakan, dari mulai take video hingga produksi video tersebut sendiri. Membuat video juga bukan merupakan suatu hal yang mudah untuk dilakukan oleh setiap orang. Membuat video sendiri juga merupakan suatu karya seni yang memang tidak mudah untuk dilakukan.

Sekarang kan sudah jamannya Youtuber, nah tidak jarang juga orang-orang menggunakan gadget mereka untuk membuat video dan mengunggahnya ke situs sosial video paling populer tersebut.

Namun jika berhasil memproduksinya, maka ada suatu kebanggan tersendiri di dalamnya. Kebanyakann orang memang lebih mementingkan berbagai aplikasi yang digunakan untuk mengambil video dan juga aplikai yang digunakan.

Namun banyak seklai orang yang tidak terfokus pada aplikasi yang sesuai untuk kompres video mereka. Kompres video tidak boleh dilakukan dengan sembarangan karena jika menggunakan aplikasi sembarangan maka kualitas dari video yang dibuat akan menurun dan bahkan bisa jelek. Pada saat ini sudah ada lebih dari 5 aplikasi kompres video yang dapat digunakan.

Berikut 5 Aplikasi Kompres Video Terbaik di Android

Kebanyakan aplikasi video memang ada di laptop atau sejenisnya. Namun tidak menutup kemungkina jika aplikasi tersebut juga terdapat di andoid. Tentunya akan mejadi lebih mudah lagi jika seluruh proses produksi hingga kompresing dilakukan di perangkat portable tersebut.

Namun perlu diingat bahwa compress video dibutuhkan spesifikasi android yang lebih tinggi. Maka dari itu berikut ini ada 5 aplikasi kompres video yang terdapat di android.

Trimmer Guru

Trimmer Guru

Selain aplikasi ini bisa digunakan untuk kompres juga bisa digunakan untuk mengedit video seperti cut dan juga sejenisnya. Selain itu keuntungan kita mengkompres video tersebut maka setiap ornag bisa mengunggahnya ke WhatsApp lebih mudah.

Simak juga 👉  Cara Daftar Whaff Rewards Terbaru Tahun 2018

Video Compress

Video Compress

Ada banyak sekali keuntunngan atau hal yang bisa anda gunakan pada aplikasi ini. Seperti halnya mengekstrak mp3 dan juga video dengan menggunakan aplikasi ini, bahkan merubah rotasinya juga bisa. Setelah itu juga bisa digunkan untuk mengubah format video.

Video Converter Android

Video Converter Android

Aplikasi ini bisa anda gunakan untuk membuat video yang dimiliki berubah format dari mp4 ke mkv atau sejenisnya. Tentunya hal tersebut sangat memudahkan sekali agar video tersebut dapat dijalankan diberbagai perangkat dengan mudah.

Video Converter, Video Compressor – VidCompact

Video Converter, Video Compressor - VidCompact

Selain bisa digunakan untuk mengkompres video. Aplikasi ini juga bisa anda gunakan untuk menurunkan kualitas agar lebih menghemat penyimpanan pada android. Misalnya saja dari 100mb menjad 10mb. Namun kualitasnya juga turun banyak.

VidTrim

VidTrim

Hampir sama seperti aplikasi yang lainnya. Namun bedanya aplikasi ini lebih ringan dalam penggunaannya sehingga android yang berspesifikasi rendah sekalipun bisa menjalankan aplikasi ini.

Coba juga : 3 Aplikasi Android Untuk Kompres Foto Terbaik

5 aplikasi kompres video tersebut sangat memudahkan setiap orang dalam melakukan pengompresan. Bahkan aplikasi tersebut sangat memudahkan setiap “videographer” agar lebih mudan untuk mengompres karya mereka karena dapat diguankan di android. Bahkan aplikasi tersbeut gratis untuk digunakan atau tanpa biaya sepeser apa pun.